Senin, 18 Oktober 2010

Rumah Modern Tropis

Rencana Rehap : Lahan 6 x 12 m


Denah Lantai Dasar ::




Denah Lantai 2 ::




Perspektif ::




Konsep ::


Bangunan rumah tinggal yang berada di daerah kawasan Banjarmsin ini, merupakan bangunan yang mempunyai konsep modern tropis. Penyesuain terhadap lingkungan yang menjadi faktor utama pembentuk karakter bangunan ini.
Kondisi lahan pada daerah ini cenderung bersifat basah (Rawa) sehingga permasalahan yang sering timbul adalah lebih mengacu pada tatanan struktur.
Struktur yang diterapkan pada bangunan ini adalah jenis struktur Umpak ( Galam Cerucuk ) dengan tiang-tiang ulin (kayu besi) sebagai struktur utama.








abieZM

Tidak ada komentar:

Entri Populer